TRANSPORTASI DALAM AKTIFITAS PERDAGANGAN DAN INTEGRASI EKONOMI


Dengan dibukanya perkebunan- perkebunan di wilayah indonesia diikuti pula dengan pembangunan sarana transportasi dari pusat perkebunan menuju ke bandar- bandar perdagangan atau pelabuhan- pelabuhan. Pembangunan jalan- jalan itu juga memberikan keuntungan kepada bangsa indonesia, sehingga bangsa indonesia juga ada yang terjun dalam ekonomi perdagangan.
Selain pembangunan transportasi darat, pemerintah kolonial belanda juga mebangun transportasi laut. Pada masa itu pemerintahan kolonial memiliki pusat perdagangan di Ambon dan Batavia. Transportasi yang diusahakan pemerintah kolonial ini baru dapat diraskan oleh rakyat indonesia setelah indonesia merdeka. Jalan- jalan raya atau jalan- jalan kereta api yaang dibangun oleh belanda sangat besar manfaatnya bagi rakyat indonesia setelah merdeka.

  • Digg
  • Del.icio.us
  • StumbleUpon
  • Reddit
  • RSS

1 komentar:

Unknown mengatakan...

Makasih gan udah share , blog ini sangat membantu dan bermanfaat ......................


bisnistiket.co.id

Posting Komentar